ImageMERAWAT PERJUANGAN GAZA
Image

MERAWAT PERJUANGAN GAZA

Rp 200.942 terkumpul dari Rp 100.000.000
1 Donasi ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization
💔 Zakat untuk Gaza — Nafas Terakhir di Tengah Reruntuhan
 
Sejak 7 Oktober 2023 hingga Agustus 2025, bumi Gaza tak pernah berhenti menangis. Menurut laporan OCHA–UNRWA, lebih dari 61.722 jiwa gugur, dan 154.525 lainnya terluka. Di antara mereka, ada anak-anak yang tak sempat tumbuh, ibu-ibu yang kehilangan segalanya, dan lansia yang menunggu ajal di tengah puing-puing rumahnya sendiri.
Namun di balik reruntuhan dan debu, Gaza masih hidup, masih ada tangan-tangan kecil yang berdoa, masih ada jiwa-jiwa tegar yang memilih bertahan, meski dunia nyaris lupa.
Dan di sinilah kita dari ribuan kilometer jauhnya masih bisa menjadi bagian dari perjuangan itu.

Lewat zakat, kita kirimkan harapan di tengah keputusasaan.
Bukan sekadar sedekah harta, tapi bukti cinta dan keberpihakan.
Zakat kita adalah bahan bakar bagi aksi-aksi kemanusiaan:
❤️ Mengawal kapal kemanusiaan menembus blokade.
🖤 Mengadakan event edukasi kepalestinaan.
🤍 Mengirim konvoi damai dan bantuan darurat.
💚 Menjadi suara lantang melawan kezaliman.
 
Kita hadir, meski dari jauh, untuk menjaga mereka tetap hidup dan berjuang.
 
Tunaikan Zakat Gaza Sekarang — karena perjuangan atas kemerdekaan Palestina butuh nafas panjang.

AKSI NYATA SEKARANG!!!

Yuuk Mari salurkan zakat terbaikmu dengan cara:

1. Klik ZAKAT IN GAZA SEKARANG
2. Masukkan nominal zakat
3. Pilih metode pembayaran (Bank Syariah Indonesia)
4. Kamu akan mendapatkan notifikasi via whatsapp
5. Transfer sesuai 3 angka unik agar memudahkan sistem dalam pembacaan transaksi sehingga tepat akad dan tepat sasaran dalam penyalurannya.

Baca selengkapnya ▾

  • October, 7 2025

    Campaign is published

Sandri2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 200.942

Fundraiser (1)

AD
Berhasil mengajak 1 orang untuk berdonasi.
Rp  200.942
Mari menjadi bagian dari perjuangan kemanusiaan untuk Gaza.

Doa-doa orang baik

Menanti doa-doa orang baik

Bagikan melalui:
✕ Close